Disewakan Studio Live TikTok dan Shoppe Surabaya Sidoarjo

 

Solusi Pebisnis Online Jaman Now

Di era digital yang serba cepat ini, TikTok telah menjadi salah satu platform utama untuk berbagi konten kreatif, hiburan, hingga promosi bisnis. Kebutuhan akan kualitas video yang baik, pencahayaan maksimal, dan suasana profesional membuat banyak kreator mencari tempat khusus untuk produksi konten mereka. Menjawab kebutuhan tersebut, kini hadir Studio Live TikTok yang bisa disewa harian atau per jam!


Kenapa Memilih Studio Live TikTok DELTA EDUCATION

1. Peralatan Lengkap
Studio ini dilengkapi dengan pencahayaan (softbox, ring light, LED RGB), backdrops estetik, tripod, green screen, serta koneksi internet stabil untuk siaran langsung tanpa hambatan.

2. Desain Bisa Disesuaikan Produknya
Studio didesain untuk mendukung berbagai konsep konten, mulai dari gaya minimalis, colorful, hingga industrial. Sangat cocok untuk menarik perhatian audiens saat live streaming.

3. Cocok untuk Semua Jenis Konten
Mulai dari live jualan (live shopping), talkshow, tutorial makeup, challenge viral, hingga sesi Q&A bersama followers—semua bisa dilakukan dengan lebih nyaman dan profesional di studio ini.

4. Lokasi Dekat Surabaya Selatan
Studio berlokasi di Perkantoran Delta Niaga, di kawasan perumahan Deltasari Baru Waru Sidoarjo.

5. Harga Terjangkau
Paket sewa tersedia mulai dari per jam hingga harian, dengan harga kompetitif dan pilihan tambahan seperti operator kamera, penyewaan alat tambahan, atau bantuan teknis selama live.


DELTA EDUCATION DELTASARI

Jl. Delta Niaga Selatan No. 20 Waru Sidoarjo

WA : 0822 1014 9722